Saturday, June 4, 2011

HUBAYA-HUBAYA


DARI BLOG TUAN HAJI ARSHAD


Tiga Pesan Nabi Buat Kita

Assalamualaikum WW?

Saudaraku, ada tiga perkara yang diperingatkan oleh Rosulullah saw kepada kita.
Dari Abu Hurairoh ra. ia berkata Rosulullah saw bersabda: Jika umatku sudah mengagungkan dunia, maka akan tercabut dari mereka kehebatan Islam; dan jika umatku sudah meninggalkan amar maruf nahi munkar, diharamkan baginya keberkahan wahyu; dan jika umatku sudah saling mencaci, maka jatuhlah ia dari pandangan Alloh" (HR. Hakim dan Tirmidzi)

Kehidupan dunia dibanding kehidupan akhirat bukan bandingan (QS. Al-`Alaa:16-17);
amar maruf dan nahi munkar adalah kewajiban setiap muslim (QS. Ali-Imron: 110);
dan menjaga persatuan dan kesatuan umat adalah wajib (QS. Ali-Imron: 103)

semoga kita bisa mengambil pelajaran dari hadits yang diterima oleh Abu Hurairah ini.

Wassalamualaikum WW!







No comments: